Kamis, 29 Desember 2011

Peran pemuda di masyarakat saat ini atau berhubungan antara generasi muda

Pemuda merupakan generasi penerus sebuah bangsa . Pemuda selalu diidentikan dengan perubahan . peran pemuda dalam membangun bangsa ini, peran pemuda dalam menegakkan keadilan, peran pemuda yang menolak kekuasaan. Peran pemuda sangat penting di masyarakat terutama untuk generasi muda sekarang , dibawah umur 20 tahun (kaum pemuda) jumlah penduduk adalah di indonesia bawah umur 20 tahun. Pemuda dengan semangat nya yang berkobar – kobar , tidak pantang menyerah seperti semangat para pahlawan indonesia .
Pemuda sekarang lebih merasa lebih tau dunia di bandingkan orang tua , Namun generasi muda jaman sekarang kurang lebih banyak yang mengunakan kekerasan sebagai identiknya agar dapat menjadi seorang yang di takuti seperti kebanyakan laki-laki . Seperti yang baru – baru ini terjadi pelajar SMA yang tawuran dengan wartawan tepat di depan sekolahnya. Pemuda melakukan kekerasan sebagai penyelesaian masalah, tetapi itu sebagian dari seorang pemuda . Banyak remaja yang terjerumus ke hal – hal yang negatif seperti minum-minuman keras , berjudi, tawuran , balap motor, seks bebas dll . Agar bangsa Indonesia dapat menghasilkan pemuda – pemuda yang berguna . pemuda harus di didik menjadi orang yang berprestasi dan disiplin .
Pergaulan bebas , narkoba atau seks bebas menjadi masalah bagi pemuda , menjadi PR bagi orang tua bagaimana mendidik anak – anak nya menjadi pemuda yang di bangga kan dan bisa memajukan bangsa indonesia . Ada sebagian pemuda yang berfikir negatif dan positif , ini adalah pemuda yang berfikir secara positif mengarah keperilaku positif , seperti di lingkungan masyarakat membuat sebuah kelompok sosial memberi pengajaran bagi anak-anak yang kurang mampu mendapatkan pendidikan , mengikuti bakti sosial dengan menolong sesama , berprestasi seperti para pemuda yang dapat menghasilkan sesuatu yang dapat membanggakan Negara .
Contoh peran pemuda dimasyarakat :
Karang taruna ( generasi muda yang terbentuk di kelurahan atau desa dari RT atau RW )
Generasi muda yang tumbuh dan berkembang atas dasar kesadaran dan tanggung jawab sosial . terbentuk dari generasi muda dan generasi tua , karang taruna ini tidak membedakan antara kaya dan miskin , ras , suku bangsa , kulit atau apa pun
Memberikan pengajaran bagi anak-anak jalanan
ini jarang di temukan di generasi muda yang melakukan kegiatan tersebut , memberikan pengajaran pendidikan kepada seorang anak yang kurang mampu untuk belajar bersama para pemuda .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar